Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 Visi Guru Penggerak (Inkuiri Apresiatif BAGJA)

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3

Assalamu’alaikum wa rahmatullahi wa barakaatuh,

Salam jumpa kembali sahabat hebat semua, apa kabar? Semoga senantiasa baik dan sehat, dan bersemangat untuk menjalankan aktivitas kita sehari-hari.๐Ÿ˜€

Oiya sahabat, pada kesempatan kali ini izinkanlah saya ingin berbagi tentang dokumentasi karya saya dalam memenuhi tugas tagihan 1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 Visi Guru Penggerak (Inkuiri Apresiatif BAGJA).

Sahabat hebat, pada alur Demonstrasi Kontekstual ini kami ditugaskan untuk membuat visi, kalimat prakarsa perubahan, dan juga berikut analisisnya, yang menggunakan model BAGJA. 

BAGJA merupakan akronim dari (Buat pertanyaan, Ambil pelajaran, Gali mimpi, Jabarkan rencana, Atur eksekusi). Konsep BAGJA ini merupakan hasil Indonesiasisasi dari Konsep 5D, yakni Define, Discover, Dream, Design, Deliver, yang merupakan sebagai wujud implementasi dari manajemen pengelolaan perubahan Inkuiri Apresiatif yang diperkenalkan oleh seorang tokoh manajemen organisasi yang bernama Cooperrider. 

Adapun selengkapnya dari karya video presentasi kami tersebut adalah sebagai berikut:

Semoga bermanfaat, terima kasih atas perhatiannya. Sampai jumpa pada kesempatan mendatang, Wassalam๐Ÿ™๐Ÿ˜

Posting Komentar untuk "1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 Visi Guru Penggerak (Inkuiri Apresiatif BAGJA)"