Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3 Visi Guru Penggerak

Assalamu’alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh dan salam jumpa kembali para sahabat semua :-) Btw, apa kabar sahabat semua? Oiya jumpa lagi di kesempatan ini dan semoga kita semua senantiasa sehat dan lindungan dan rahmat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, Yang Maha Kuasa dan Maha Luas ilmu_Nya, aamiin aamiin aamiin ya rabbal ‘aalamiin.

Sahabat hebat, pada hari ini tibalah kami para CGP (Calon Guru Penggerak) sampai pada tahapan Koneksi Antar Materi dari alur MERDEKA yang merupakan akronim dari Mulai dari diri, Eksplorasi konsep, Ruang kolaborasi, Demonstrasi kontekstual, Elaborasi pemahaman, Koneksi antar materi, dan Aksi nyata. 

Kemudian, pada tahap 1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3 ini, kami para Calon Guru Penggerak mendapatkan ‘challenge’ untuk untuk merefleksikan dan mengaitkan pemahaman antar modul yang telah dipelajari hingga kini, dengan merespon pertanyaan berikut: "Apa yang Bapak/Ibu pahami mengenai kaitan peran pendidik dalam mewujudkan filosofi pendidikan Ki Hadjar Dewantara dan Profil Pelajar Pancasila pada murid-muridnya dengan paradigma inkuiri apresiatif (IA) di sekolah Bapak/Ibu?".

Ini semua berarti terkait dengan semua materi yang sudah dipaparkan pada modul-modul sebelumnya. Pada kesempatan Refleksi Koneksi Antar Materi ini, kami diajak untuk menelaah kembali rangkaian pembelajaran mulai dari Modul 1.1 hingga akhir Modul 1.3 ini. Dan olehnya inilah hasil karya kami, yang kami sajikan dalam format video :-)

Demikian yang dapat saya haturkan, kurang lebihnya mohon dimaafkan. Terima kasih.
And, jangan lupa videonya di like, komen, dan subscribe (LKS)


Posting Komentar untuk "1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3 Visi Guru Penggerak"